UMBK-BA Ma Al Ikhwan Pasir Putih Hari kedua berjalan dengan lancar dan sukses.Semua peserta ujian hadir dalam pelaksanaan ini.Sebelum pelaksanaan ujian berlangsung didalam ruangan siswa diberikan arahan dan pencerahan oleh Kepala Madrasah A.Masfawaty, S.Ag.Harapan berikutnya agar kiranya pelaksaan ujian berjalan lancar dengan hasil yang memuaskan.
Jenis UMBK-BA ini adalah salah satu dari tiga rangkaian ujian yang dilaksanakan setiap tahunnya pada jenjang kelas XII sebagai wadah pembuktian kualitas diri dalam proses belajar kurang lebih 3 tahun.
#Humas Ma Al Ikhwan Pasir Putih
0 komentar:
Posting Komentar